CARA MUDAH MEMBUAT MEDIA VIDEO PEMBELAJARAN
DENGAN POWER POINT
BY :
Hindun, M.Pd

Sebagai guru yang memang dituntut dalam kurikulum 2013 adalah sebagai guru digital, kita tidak boleh takut dengan yang namanya Era Digital. Memang ketika Kurikulum 2013 dikeluarkan itu menjadi Momok bagi guru, terutama guru yang gaptek (Gagap teknologi), tetapi setelah 3 tahun ke depan, momok itu sirna dengan sendirinya, guru sekarang sudah mulai enjoy dengan pengalaman baru tersebut. Tapi 2 Minggu yang lalu, DKI Jakarta dihebohkan dengan adanya pengumuman untuk tidak boleh melakukan pengumpulan massa, karena adanya Korona, yang sudah berkeliling dunia, dan sekarang mampir ke Indonesia, DKI Jakarta dikatakan sebagai Episentrum Penyebaran Korona, yang mengakibatkan dikeluarkannya instruksi Gubenur, bahkan Kepress untuk mengisolasi diri di rumah masing-masing, termasuk Sekolah juga tidak diperbolehkan untuk melakukan Proses Belajar Mengajar   bahkan Ujian nasional pun di batalkan. Sekolah diliburkan dan digantikan dengan Proses Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) atau Work From Home (WFH). Guru dipaksa belajar kembali untuk melakukan PJJ atau WFH, Nah supaya di rumah ada kegiatan, yuuk kita simak tulisan saya berikut ini.
Saya yakin bapak ibu pasti dilaptopnya sudah banyak bahan pelajaran yang bapak/ibu guru miliki berupa Powerpoint. Naah disini saya akan memberikan tip kepada bapak/ibu guru untuk memanfaatkan PPT yang dimiliki kemudian diubah menjadi video pembelajaran dengan animasi yang sama yang ada PPT.
Untuk memanfaatkan PPT kemudian kita bisa mengubahnya menjadi Video Pembelajaran kita harus memiliki paling minim windows 8 dan Microsoft Office 2010. Bagaimana caranya yuuk kita simak berikut ini :
Buka PPT Pembelajaran yang Bapak ibu miliki dilaptop bapak/ibu guru, misalnya seperti ini :


Setelah dibuka atur Animasi dan Transisi pada PPT yang bapak ibu miliki.
Untuk pilihan Animasi anda bisa memilih pilihan berikut :

Komentar

Jumlah Pembaca

Bab II Perubahan Sosial Budaya dan Globalisasi

Ketergantungan Antarruang dan Pengaruhnya terhadap Kesejahteraan Masyarakat

AKTIVITAS MANUSIA DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN